Senin, 02 Maret 2009

NILAI YANG TERKANDUNG DALAM CERPEN


Penggambaran latar suasana sosial budaya masyarakat di mana tokoh hidup menunjukkan nilai yang berlaku di masyarakat tersebut.
a. Nilai moral
b. Nilai budaya
c. Nilai pendidikan
d. Nilai politik
e. Nilai sosial
f. Nilai estetika
g. Nilai agama

Nilai moral: hal yang berhubungan dengan budi pekerti (akhlak), sikap, perbuatan (baik atau buruk)

Nilai agama: hal yang berhubungan dengan keagamaan atau ajaran agama

Nilai sosial: hal yang berkaitan dengan norma kehidupan masyarakat seperti menolong sesama, saling memberi, dan sikap tenggang rasa.

Nilai estetika: nilai yang berkaitan dengan seni dan keindahan dalam unsur intrinsik karya sastra. Contoh: gaya bahasa, pelukisan watak tokoh, dan lain-lain.

Nilai yang terdapat dalam cerpen dapat diketahui dari:
a. Latar suasana sosial budaya
b. Tingkah laku dan tindakan tokoh
c. Kebiasaan tokoh
d. Sikap pikiran tokoh saat menghadapi masalah dan berinteraksi dengan lingkungan alam dan sosialnya

Manfaat nilai yang terkandung dalam cerpen
Sebagai sarana pendidikan bagi pembaca

0 komentar:

Posting Komentar